Bengkalis, Kamis 13 November 2022- UPT.Damkar Kecamatan Mandau telah mengevakuasi seekor biawak dijalan kayangan lembah sari
Rt 01/Rw 07 Kelurahan Babussalam. Petugas Damkar yang telah menerima laporan langsung melakukan evakuasi, tim yang turun dalam kejadian Danru jefrianto Anggota regu 01.
