UPT DAMKAR KECAMATAN RUPAT MELAKUKAN SOSIALISASI DI AULA KANTOR LURAH BATU PANJANG
Bengkalis, (06/08/2022) Pukul 08.30 Wib UPT.Damkar Kecamatan Rupat melakukan Sosialisasi Kebakaran Hutan dan Lahan serta Pemukiman dan penyelamatan yang Di adakan di Di Aula Kantor Lurah Batu Panjang.