
Kamis (23/06/2022) Pukul 09:35 Wib, UPT. Damkar Kecamatan Mandau telah melakuan evakuasi kucing masuk samping sumur cincin di Rumah Warga yang Berada di jalan Tengku Zainal Abidin, Rt 03/Rw 04 Desa Air Jamban Kecamatan Mandau, Kabupaten Bengkalis. Petugas Damkar yang telah menerima laporan langsung melakukan evakuasi, tim yang turun dalam kejadian tersebut Danru Jefrianto dan Anggota Regu 02.